Selasa, 25 Desember 2018

Tokoh - Tokoh di Bidang IT


Assalamulaikum Wr. Wb


Di zaman yang serba modern ini kita tidak akan lepas dengan namanya teknologi , Ya teknologi sudah menjadi keperluan di kehidupan  yang serba modern ini . Dalam kehidupan sehari - hari teknologi memudahkan kita dalam aktifitas sehari hari , contohnya kita tidak perlu menulis surat ke dan mengirimnya lewat kantor pos , sekarang dengan adanya email kita lebih efisien dan tidak mengeluarkan biaya sepeserpun . Dengan pesatnya perkembangan IT tidak terlepas dari tokoh - tokoh yang bejasa dalam bidang IT berikut ini adalah tokoh - tokoh di bidang IT : 




    1. Norman Abramson


 

Abramson lahir di Baston, Massachusetts, pada 1 April 1932. Dia  mendapat gelar A.B di bidang fisika dari Universitas Harvard pada tahun 1953 , Gelar  M.A di fisika dari UCLA pada tahun 1955, dan  gelar Ph.D di bidang teknik elektro dari Universitas Stanford pada tahun 1958. Dia merupakan penemu teknologi Lan dan Dia  juga menciptakan ALOHAnet yaitu jaringan nirkabel  pertama yang dirancang dan dikembangkan di Universitas Hawai .


2. James Gosling




James Arthur Gosling lahir di Calgary , Alberta , Kanada pada 19 Mei 1955 . Pada tahun 1977 Dia medapat gelar B.Sc dalam ilmu komputer di Universitas Calgary dan pada tahun 1983 Dia berhasil memperoleh gelar Ph.D dalam ilmu komputer di Universitas Carnegie Mellon .Dia merupakan penemu bahasa pemograman Java . Nama Java sendiri konon berasal dari kopi kesukaan James yang berasal dari pulau Jawa sehingga dinamakan Java .


3. Bjarne Stroustrup



 Bjarne Stroustrup  lahir di  Aarhus , Denmark pada 30 Desember 1950 . Pada tahun 1975 Dia mendapat gelar master's degree dalam  matematika dan ilmu komputer  di Universitas Aarhus dan pada tahun 1979 Dia mendapat gelar Ph.D di ilmu komputer di Universitas Cambridge. Dia merupakan penemu bahasa pemograman C++. Bahasa C++ merupakan perkembangan dari bahasa C  , sehingga C++ merupakan lanjutan dari bahasa C yang dimana bahasa C++ memiliki SIMULA dan memiliki kecepatan seperti bahasa C


4. Gerald  Jerry Lawson





 Gerald  Jerry Lawson lahir di Brooklyn , Amerika Serikat pada 1  Desember 1940 . Dia merupakan penemu video game, video game yang Dia buat adalah berbasis pada Fairchild Channel F karena jasa  Gerald  video game tidak perlu berdampingan dengan Hardware. dan berkat Beliau kita dapat memainkan Playstation ,Nintendo , dan Xbox



5. Bill Gates




Willian Henry Bill Gates III lahir di Washington , Amerika Serikat pada 28 Oktober 1955. Dia terkenal sebagai Bapak penemu Microsoft . Beliau tertarik tentang komputer sejak berumur 13 tahun dan Dia pernah sempat menjalin hukuman karena mencari bug pada sistem operasi . Beliau pernah kuliah di Universitas Havard  tetapi Beliau memutuskan untuk keluar dan beliau mendirikan Microsoft. Berkat beliau Microsoft menjadi sistem operasi paling sukses di seluruh  dunia .



Tokoh - tokoh diatas merupakan penemu yang hebat berkat jasa mereka kita bisa menikmati dan mempelajari teknologi yang ada  mungkin sekian kurang lebih mohon maaf terima kasih .


Refrensi :





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

JANGAN MEMAKAI KOTOR
DILARANG MEMASUKAN LINK
DAN KOMENTAR DENGAN BAIK OKE

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...